Matematika

Pertanyaan

jarak rumah ali dan rumah mika adalah 12km dalam denah rumah mereka berjarak 2cm maka skala yang di gunakan denah tersebut adalah

1 Jawaban

  • skala=Js:Jp

    js=12km=12000cm
    jp=2cm

    12000/2
    6000
    skala=1:6000

    maaf kalo salah

Pertanyaan Lainnya