Sejarah

Pertanyaan

Siapa Nama tokoh portugis yang menaklukan Maluku?

1 Jawaban

  • Penjajahan pertama bangsa portugis dilakukan oleh Bartholomeus Diaz yang berhasil mencapai tanjung harapan pada tahun 1488. Penjelajahan berikutnya dipimpin oleh Vasco da Gama yang berhasil mencapai daratan Calicut, India pada tahun 1497. Di bawah pimpinan Alfonso de Albuquerque pada tahun 1511 berhasil menguasai Malaka. Akhirnya Portugis berhasil mencapai Kepulauan Maluku pada tahun 1512 di bawah pimpinan Antonio de Abreau dan Fransisco Serrao.

Pertanyaan Lainnya